Kripik Bayam Krispi
Kripik Bayam Krispi

Anda lagi mencari ide resep kripik bayam krispi yang istimewa? Cara menyiapkannya memang tidak sulit dan tidak juga gampang. Apabila silap mengolah maka hasilnya bisa hambar dan bahkan tidak enak. Sedangkan kripik bayam krispi yang nikmat seharusnya punya wangi dan rasa yang dapat memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kwalitas cita rasa dari kripik bayam krispi, pertama dari jenis bahan, lalu penyortiran bahan yang segar, hingga cara mengolah dan menyajikannya. Tidak usah pusing Bila mau mempersiapkan kripik bayam krispi yang sedap di mana pun anda berada, karena anda telah tahu triknya maka santapan ini bisa menjadi sajian spesial.

|

Banyak hal yang sedikit banyak berdampak terhadap kwalitas rasa dari kripik bayam krispi, mulai dari ragam bahan, selanjutnya penyortiran bahan yang segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing Kalau ingin mempersiapkan kripik bayam krispi yang nikmat di mana pun anda berada, karena kita telah tahu resepnya maka santapan ini dapat menjadi sajian istimewa.

Nah, kali ini kita coba, yuk, ciptakan kripik bayam krispi sendiri di rumah. Tetap berbahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat untuk membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kripik Bayam Krispi menggunakan 6 bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara untuk membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan dalam pembuatan Kripik Bayam Krispi:
  1. Ambil 2 ikat bayam organik (biar daunnya gede-gede)
  2. Siapkan 500 gr Tepung Beras merk bebas aku pakai RoseBrand
  3. Sediakan Air buat bikin adonan
  4. Siapkan 20 gr Ketumbar bubuk yang 1000-an 2 bungkus kurang lebih
  5. Siapkan Kaldu bubuk (mau sapi, ayam, jamur dll boleh) bebas merk
  6. Ambil 1 lt Minyak untuk menggoreng
Langkah-langkah membuat Kripik Bayam Krispi:
  1. Petik daun bayam sampai habis kalau aku suka tinggalin batangnya sedikit biar gampang celap-celup adonan
  2. Buat adonan tepung beras dengan mencampurkan bahan-bahan (tepung beras, ketumbar bubuk, kaldu bubuk) beri air sedikit demi sedikit sambil diaduk rata agar adonan tidak menggumpal lalu sesekali lihat tekstur dan cobain kalau rasanya sudah pas 😁
  3. Oia untuk buat adonan kalau aku tekstur adonan nya dibikin kental ya tapi enggak terlalu padat hampir mirip kayak adonan peyek ini karena tekstur adonan mempengaruhi hasil juga. Gak pakai campuran apa-apa lagi karena sudah eksperimen hasilnya enakan ini renyah
  4. Panaskan minyak di wajan yang cukup besar jadi goreng nya bisa banyak.
  5. Celupkan satu lembar daun bayam ke adonan tepung beras, lembar demi lembar ke dalam minyak panas lalu goreng sampai matang. Lakukan sampai habis (pokoknya pegel deh) 😂
  6. Jangan lupa untuk sesekali aduk kembali adonan ya saat dipakai karena sifat tepung beras itu suka mengendap kalau dibiarkan
  7. Setelah matang tiriskan diatas tissue dapur biar gak banyak minyak bersarang.
  8. Walau bikin nya lama bisa berjam-jam tapi ngabisin nya singkat kok 😂 Selamat mencoba pokokmenn

Bagaimana? Mudah bukan? Itulah cara menyiapkan kripik bayam krispi yang bisa Anda lakukan di rumah. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!